Minggu, 29 Agustus 2010

Agenda di Bulan september 2010

memasuki awal kuliah semsester gasal 2010-2011, BEM J Pendidikan Sejarah Unesa mempunyai beberapa agenda kegiatan di bulan September. Diantaranya adalah :
1. Kajian rutin kamis pagi (oleh SKI Sejarah-Sosiologi Unesa)
2.penyelesaian dan pembagian Majalah
3.Bakti Akademik Mahasiswa Baru 2010

selain ketiga agenda kegiatan di atas, di bulan ini mempersiapkan Olimpiade IPS se-GERBANGKERTOSUSILA. Semoga kegiatan yang dilandasi ibadah ini, diridhoi oleh-Nya sehingga bisa terlaksana dengan baik. Amien..amien...amien...

Jumat, 13 Agustus 2010

t

Agenda PKKMB FIS-Unesa :

1.Tanggal 22 Agustus 2010, Gladi bersih di lapangan sepakbola Unesa Ketintang
2.PKMB tanggal 23-27 Agustus 2010, persiapan kumpul mulai jam 6 pagi di lapangan kegiatan
3.Setelah jam 1 siang, dimulai hari selasa selama PKKMB, akan dikembalikan ke Jurusan masing-masing
4.Penutupan PKKMB diakhiri dengan inagurasi dan buka bersama.
5. Hari Minggu mahasiswa baru diwajibkan mengikuti bakti sosial disekitar lingkungan FIS Unesa.

Minggu, 01 Agustus 2010

Agenda di Bulan Agustus

Agenda di Bulan Agustus :

Ada banyak sekali agenda BEM J Pendidikan Sejarah Unesa di bulan Agustus. Diantaranya adalah sebagai berikut :

1.Persiapan GO-SKI (Tahap konfirmasi sponsorship dan Menuju Publikasi)
2.Persiapan Olimpiade IPS GERBANGKERTOSUSILA (Menuju tahap sponsorship dan penyebaran undangan ke sekolah-sekolah)
3.PKKMB (23-26 Agustus 2010)
4.GO SKI (28 Agustus 2010)
5.Persiapan BAMS (sementara masih memasuki tahap kepastian tempat, transportasi, dan acc Proposal)
6.Penyelesaian Majalah dan Buletin SKI

Meskipun agendanya banyak, semoga semua agenda dapat terlaksana dengan baik dengan bantuan Allah SWT. Amien..amien..amien.. (iz_theone)